Cara Menggunakan Netcut Di Android
Perkenalan tentang aplikasi ini dulu yaa. menurut saya lohh netcut adalah sebuah aplikasi yang bisa mengatur sebuah wifi/jaringan yang memiliki akses untuk mengontrol jaringan tersebut. misalya bagi orang awam. Kita terhubung ke sebuah wifi dengan netcut iki kita bisa mengontrol wifi tersebut misal kita mau lihat siapa saja yang terhubung dengan wifi yang satu jaringan dengan kita bahkan kita juga bisa memperlambat koneksi internet yang akan kita lambatin.
Netcut terbagi menjadi 2 yaitu untuk android dan komputer. Tutorial kali ini saya akan ambil yang android. Bagaimanasih mengontrol wifi dengan alat satu ini. langsung saja tutorial berikut ini.
Langkah dan Syarat :
- Syarat cuma satu hp agan sudah ada akses root ( rooted )
- Download netcut di play store kamu
Langsung saja.
- Buka wifi kamu yang akan disambungkan
- Jika sudah tersambung buka Netcut nya
- Setelah buka netcut nanti otomatis akan refresh dan akan terlihat penggunanya
- Kamu bisa pilih pengguna yang akan di cut/potong jaringan dari wifi tersebut
Sekian artikel kali ini, saya pamit undur diri :v Wassalamualaikum. Jika ada pertanyaan langsung saja di kolom komentar.
Open Comments
Close Comments
Posting Komentar untuk "Cara Menggunakan Netcut Di Android"